Showing posts with label Orang Gila. Show all posts
Showing posts with label Orang Gila. Show all posts

Friday, July 08, 2016

Ngehitz=Orang Gila ?



Kali ini pekiranku sedang berpikir tentang fenomena ngehitz, dengan ramainya pengguna smartphone maka makin  ramai juga media sosial. Sekrang banyak orang terkenal melalui media sosial namun banyak juga orang yang rela melakukan hal yang salah untuk menjadi orang ngehitz.
Lalu menurut gw orang yang ngehitz dengan melakukan hal(sikap atau norma prilaku) yang salah itu sama dengan orang gila. Iya orang gila, knapa orang gila? Ok. Gw jelasin.
Orang gila. zaman dulu tanpa disadari mereka menjadi tontonan, melakukannya dengan tanpa kesadaran dan memang terganggu kesadaraannya Lalu apa bedanya dengan orang gila zaman modern(orang ngehitz)?
Orang gila zaman modern(orang ngehitz) melakukan kegilaan dengan sadar untuk menjadi tontonan, zaman sekarang banyak orang yang ingin menjadi hitz (tontonan), namun segala cara dilakukan hanya untuk menjadi hitz (tontonan), hal yang tak lazim pun bahkan dilakukan untuk mencari perhatian orang lain (dilakukan dengan sadar diri). Otak yang waras dibuat seolah-olah tidak waras tanpa pernah mempedulikan resiko. Untuk ngehitz(menjadi orang gila) mereka melupakan kesadarannya, bahkan kesadaraanya tak diperlukan lagi.
Miris memang dikala orang yang terganggu kesadaraanya telah direhabilitasi dan memeliki tempatnya sendiri sehingga tak menjadi tontonan orang namun malah banyak orang yang kesadaraanya tidak terganggu berama-ramai menghilangkan kesadarannya untuk menjadi tontonan.
Yaps sperti itulah pemikiranku tentang ngehitz itu sma dengan orang gila. So, jadilah generasi penerus bangsa yang berguna bukan jadi penerus bangsa yang ngehitz. Bergunalah maka kamu akan membangunkan Indonesia ke atas dunia tapi janganlah ngehitz karena kamu akan membangunkan bangsa alay ke atas bumi pertiwi ini. Wassalammualaikum wr wb